Jumat, 04 Desember 2009

PERINGATAN SUMPAH PEMUDA DAN HARI PAHLAWAN TELAH USAI. SEBAGAI GENERASI MUDA, BANYAK HIKMAH YANG TERBETIK DARI PEMAKNAAN PERJALANAN ANAK BANGSA MENUJU TIANG KEMERDEKAAN YANG DIINGINI. SEGALA PERUBAHAN SOSIAL YANG TERJADI KALA ITU DIAKIBATKAN OLEH MOBILISASI PERAN PEMUDA YANG BEGITU BESAR. DI MULAI DARI KEBANGKITAN NASIONAL, PERINGATAN SUMPAH PEMUDA HINGGA PROKLAMASI KEMERDEKAAN INDONESIA YANG DIDALANGI OLEH AKSI PEMUDA. APALAGI KETIKA PARA PEMUDA BERHASIL MENGGULINGKAN KEKUASAAN REZIM ORDE BARU YANG TELAH 32 TAHUN BERKUASA DI BUMI PERSADA INDONESIA LEWAT GERAKAN-GERAKAN REVOLUSIONER DAN GARDA-GARDA KEPEMUDAAN. NAMUN DI WAKTU YANG BERBEDA, GENERASI MUDA INDONESIA SEKARANG DICAP TELAH MENGALAMI PASANG SURUT DAN BAHKAN DEGRADASI NILAI-NILAI NASIONLAISME. GENERASI MUDA YANG ENERJIK DAN SUJATINYA MAMPU MEMBUAT PERUBAHAN BERARTI DEMI KEMAJUAN BANGSA NAMUN SEKARANG MELEMPEM DAN MATI SURI. LEWAT TULISAN INI PENULIS MENGHIMBAU, MARI KITA MAKNAI NILA-NILAI SUMPAH PEMUDA DAN HARI PAHLAWAN DENGAN LEBIH REALISTIS. KITA TIDAK HARUS BERSUMAPH MENGIKRARKAN SATU BANGSA, SATU NUSA DAN SATU BAHASA KARENA TENTU SITUASI DAN KONDISI KALA ITU BERLAINAN DENGAN MASA KEKINIAN ATAU MUNGKIN KITA MESTI MENGANGKAT SENJATA, BERPERANG GRILYA MENGUSIR PENJAJAH, KARENA KEADAAN KITA SEKARANG TELAH MERDEKA. TETAPI TETPA SAJA BAYANG-BAYANG PENJAJAHN MENGHANTUI PERJALAN BANGSA KITA MENUJU KEMASHALATAN UMUM. KITA TIDAK LAGI DIJAJAH SECARA POLITIK, NAMUN BENTUK PENAJAJAHN ITU TELAH MNEGALAMI MUTASI DAN LEBIH DIORIENTASIKAN KEPADA MASALAH EKONOMI. BAGAIMANA NANTINYA NEGARA-NEGARA BARAT DENGAN INDUSTRINYA YANG SERBA WAH... BERUSAHA MEMBUAT BENTUK-BNTUK KETERGANTUNGAN NEGARA-NEGARA BERKEMBANG DENGAN MELEMPARKAN HASIL PRODUKSINYA KE NEGARA-NEGARA BERKEMBANG. JADI SANGAT RELEVAN APA YANG PERNAH DIUCAPKAN OLEH FOUNDING FATHER KITA YAKNI BUNG KARNO, BAHWA BENTUK-BENTUK PENJAJAHAN DI MASA AKAN DATANG AKAN MENRPA BANGSA KITA DALAM BENTUK BARU YAKNI NEKOLIM (NEOKOLONIALISME LIBERALISME). TAPI PERCAYALAH, SEBAGAI BANGSA BESAR YANG DIKARUNIAI DENGAN SDM DAN SDA YANG MUMPUNI SEBAGAI POTENSI PENGEMBANGAN KE ARAH YANG LEBIH BAIK KITA SEBAGAI GENERASI MUDA PASTI BISA. BUKTIKAN EKSISTENSI DIRI LEWAT AKSI. YANG MUDA YANG BUSA DIPERCAYA. HIDUPLAH INDONESIA RAYA..........

1 komentar:

ing arso asung tulodho, ing madyo mangun karso, tut wuri handayani